kalo ngomongin President University apa sih yang ada di pikiran kalian? kampus mahal? mahasiswa asing? atau mahasiswa bermobil mewah? oh... no, no. Disini masih ada gue yang tiap hari mengendarai motor alias jadi riders tiap kali berangkat ke kampus. Kenapa motor? karena, pertama gue ga tinggal di dorm atau kosan, seperti kebanyakan mahasiswa, karena rumah gue dicikarang alias deket sama kampus. Kedua, gue msh tahap belajar mengendarai mobil, jadi bisa -bisa kalo gue bawa ke kampus nabrak trotoar.Â
KEMBALI KE ARTIKEL