Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Meningkatkan Kemampuan Pendidik dalam Membuat Media Pembelajaran Interaktif dan Penilaian yang Efektif dengan Quizizz

26 Juli 2021   15:18 Diperbarui: 26 Juli 2021   15:30 165 1
Kurang Lebih sudah 1,5 tahun sejak awal pandemi COVID-19 terjadi di Indonesia. Sesuai peraturan pemerintah, setiap orang wajib melakukan 5M (Mencuci Tangan,Memakai Masker,Menjaga Jarak,Menjauhi Kerumunan,Mengurangi Mobilitas). Hal itu dilakukan untuk memutus mata rantai pandemi COVID-19 yang sangat mematikan. Pada tanggal 25 Juli 2021, pemerintah melaporkan adanya 38.679 kasus baru harian infeksi Covid-19.  Dari data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), jumlah pasien yang pulih dilaporkan sebanyak 37.640 orang. Sementara korban meninggal sebanyak 1.266 orang. Pandemi COVID-19 tidak hanya terjadi di Indonesia, tetapi juga di seluruh dunia. Berbagai upaya telah dilakukan agar wabah ini segera berakhir, karena wabah telah menghancurkan seluruh aspek kehidupan, dan salah satunya adalah sektor pendidikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun