Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Sastra Lisan: Persamaan dan Perbedaan antara Legenda Gunung Pinang dan Malin Kundang

19 April 2024   13:51 Diperbarui: 19 April 2024   18:26 252 0
Sastra lisan merupakan karya sastra yang disebarkan secara turun-temurun dari mulut ke mulut (lisan). Terdapat jenis-jenis sastra lisan, salah satunya legenda yang berarti dianggap oleh pemilik cerita sebagai suatu kejadian asli dan pernah benar-benar terjadi. Pemilik atau pencipta cerita tersebut bersifat anonim (tidak diketahui) karena berhubungan dengan proses penyebarannya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun