Sejak diumumkan akan diadaptasi ke layar lebar, novel laris karya Colleen Hoover, It Ends With Us, telah menarik perhatian besar dari banyak penggemarnya. Sayangnya, sejak awal tahap pemasaran film ini telah memicu perdebatan dan kontroversi yang intens di berbagai kalangan.
KEMBALI KE ARTIKEL