Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Risma Tersangka: Kriminalisasi Pamer Kekuatan karena Dolly sampai E-Budgeting

24 Oktober 2015   19:08 Diperbarui: 24 Oktober 2015   19:18 2547 19
Sebagai pejabat publik, popularitas Risma setingkat Ahok di Jakarta atau Ridwan Kamil di Bandung. Risma, Ahok, Ridwan Kamil pun banyak dimusuhi oleh pengusaha hitam. Risma dan Ahok sering berhadap-hadapan dengan DPRD masing-masing untuk gerakan program pro-rakyat. Ridwan Kamil pun demikian. Maka baik Ahok, Ridwan Kamil pun dalam posisi yang rawan dikriminalisasi. Ahok selalu dituduh bermain dalam kasus RS Sumber Waras. Kini Risma tengah dikriminalisasi terkait Pasar Turi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun