Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Cicak dan Gagak

25 Agustus 2024   09:34 Diperbarui: 25 Agustus 2024   09:47 66 3
Cicak dan Gagak
Oleh: Ninik Sirtufi Rahayu


Di sebuah pohon lumayan besar yang tumbuh di dekat sungai, tinggallah seekor cicak jantan. Pohon di hutan itu berdaun paling rimbun sehingga menjadi tempat paling nyaman. Si cicak  bernama Cico. Ia masih kecil sehingga badannya tentu saja lumayan kecil.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun