Patung primitif dikenal sebagai kerajinan khas suku Asmat di Papua, Irian Jaya, tapi patung primitif ini bisa dijumpai di daerah Bantul tepatnya di Desa Pucung,Pendowoharjo, Yogyakarta. Desa Pucung sejak tahun 1990-an terkenal produsen patung primitif yang dipelopori pengusaha mebel Ambar Polah .
KEMBALI KE ARTIKEL