Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Riau Pernah Terjadi Gempa? Apa Penyebabnya?

13 Juni 2024   23:12 Diperbarui: 13 Juni 2024   23:42 147 0
Sumatera merupakan sakah satu pualu di Indonesia yang terbentuk akibat pergerakan lempeng Indo-Australia dan lempeng Eurasia. Pergerakan lempeng ini mengakibatkan pulau sumatera membentuk pegunungan yang membentang dar arah utara hingga ke selatan sumatera yang disebut dengan bukit barisan. Dengan morfologi yang terdiri dari pegunungan dan perbukitan, serta lempeng dan iklim basah, memungkinkan terjadinta banyak bencana seperti longsor, banjir bandang, gempa, dan lain-lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun