Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN K 017: Pembentukan Critical Thinking melalui Pendidikan Karakter pada Masyarakat Desa Grenden

14 Agustus 2023   22:49 Diperbarui: 14 Agustus 2023   22:51 463 0
Era globalisasi membawa banyak dampak bagi masyarakat, mulai dari dampak baik dan dampak buruk. Salah satunya mengenai bagimana tingkat moraitas yang tumbuh bagi generasi muda, kemudahan serta banyaknya informasi yang beredar menjadi salah satu keuntungan besar dan kebuntungan jika tidak dikelola dengan baik, terlebih bagi generasi pelajar penerus bangsa yang bertanggung jawab dalam kemajuan bangsa Indonesia.  Mahasiswa KKN Kolaborasi 017 mengetahui kebutuhan yang diperlukan oleh masyarakat Desa Grenden Kecamatan Puger. Kebutuhan mengenai pentingnya pendidikan karakter menjadi salah satu kebutuhan masyarakat khususnya bagi kalangan anak dan remaja. Beberapa lembaga ditingkat SD dan SMP menjadi sasaran dari program kerja yang ditetapkan oleh mahasiswa KKN Kolaborasi 017. Lembaga SD yang menjadi sasaran meliputi SDN 1 Grenden, SDN 2 Grenden, SDN 3 Grenden dan SD NU, sedangkan lembaga tingkat SMP yang menjadi sasaran adalah MTS Hasyim Asy'ari. Program kerja tersebut dilaksanakan dalam bentuk sosialisasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun