Tradisi dan budaya dalam masyarakat Bali seakan sudah melekat menjadi jiwa yang damai. Dapat dikatakan bahwa masyarakat Bali tak dapat dipisahkan dengan tradisi dan budaya bahkan hanya sehari saja. Begitu banyak tradisi dan budaya yang tersebar di Bali sehingga tak jarang membuat kebingungan bagi wisatawan yang ingin menyaksikan pelaksanaan tradisi Bali.
KEMBALI KE ARTIKEL