Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Peningkatan Skill Mahasiswa Hukum terhadap Profesi Advokat melalui Program Magang MBKM di DPC PERADI Jember

12 Januari 2023   15:40 Diperbarui: 12 Januari 2023   15:49 265 1
Menjadi mahasiswa adalah suatu kebanggaan karena mahasiswa sering disebut sebagai agen perubahan. Sejak lama mahasiswa sendiri telah dinilai dan dianggap memiliki tingkat intelektualitas yang tinggi, kecerdasan dalam berpikir dan perencanaan dalam bertindak. Berpikir kritis dan bertindak dengan cepat dan tepat merupakan sifat yang cenderung melekat pada diri setiap mahasiswa serta merupakan prinsip saling melengkapi. Sebagai mahasiswa tentulah tidak mudah, hal ini dikarenakan mahasiswa punya peranan yang penting yaitu sebagai agent of change, dalam hal ini dimaksudkan adalah mahasiswa tidak hanya menjadi penggagas perubahan, melainkan menjadi objek atau pelaku dari perubahan tersebut. Sikap kritis mahasiswa sering membuat sebuah perubahan besar. Kedua, peran mahasiswa sebagai social control, bagaimana ia bisa menumbuhkan jiwa kepedulian sosial yang peduli terhadap masyarakat karena kita adalah bagian dari mereka. Ketiga, Mahasiswa berperan sebagai iron stock, yaitu sebagai pemimpin bangsa di masa depan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun