Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menyelami Esensi Evaluasi Pendidikan Islam

19 November 2023   14:48 Diperbarui: 19 November 2023   14:52 101 2
Evaluasi dalam konteks pendidikan berasal dari bahasa Inggris "evaluation," dalam bahasa Arab dikenal sebagai "al-Taqdr," dan dalam bahasa Indonesia diartikan sebagai "penilaian." Evaluasi mencakup dua kegiatan utama, yaitu pengukuran dan penilaian. Proses evaluasi diakhiri dengan pengambilan keputusan yang berkaitan dengan nilai dan manfaat dari hasil evaluasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun