Tahukah kamu jika makanan menjadi salah satu penyumbang dalam meningkatnya gula darah dalam tubuh? Hal ini dikarenakan dalam setiap kita selesai makan, karbohidrat yang terkandung pada makanan akan dicerna dan diolah menjadi glukosa. Proses pengolahan ini menyebabkan glukosa dalam darah meningkat sehingga menjadi tanda bagi pankreas untuk melepaskan hormon insulin ke aliran darah. Hormon insulin inilah yang menjadi kunci bagi glukosa agar terserap dalam sel tubuh menjadi sumber energi.
KEMBALI KE ARTIKEL