Yogyakarta, 2024 - Di tengah gempuran modernisasi dan maraknya pusat perbelanjaan modern, Pasar Beringharjo di Yogyakarta masih kokoh berdiri sebagai ikon budaya dan ekonomi rakyat. Pasar tradisional ini, yang telah ada sejak tahun 1758, terus berkembang pesat dan menjadi magnet bagi wisatawan lokal bahkan sampai mancanegara.
KEMBALI KE ARTIKEL