Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Insecurity: Teman Para Remaja

12 Juni 2024   23:13 Diperbarui: 13 Juni 2024   00:01 46 0
Insecurity, sebuah perasaan yang sering dialami oleh banyak orang pada masa sekarang, terutama pada para remaja gen Z. Tidak sedikit lagi para remaja yang menjadikan rasa Insecure sebagai makanan sehari-hari bahkan selalu menghantui perasaannya. Namun setiap orang pasti mengalami rasa Insecure yang berbeda-beda, mulai dari Insecure dengan keberhasilan dirinya sendiri, takut yang berlebihan pada masa depan, dan yang paling umum adalah Insecure karena fisiknya sendiri. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun