Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menggali Gelombang Negatif, Pengaruh Negatif Media Sosial terhadap Dunia Pendidikan

26 Juni 2024   16:58 Diperbarui: 26 Juni 2024   17:27 143 0
       Apakah Media sosial memiliki dampak buruk bagi pendidikan? Hal tersebut bisa saja terjadi jika melakukan penyalahgunaan media sosial. Adapun penyalahgunaan media sosial dalam pendidikan yang sering terjadi meliputi cyberbullying, penyebaran informasi palsu, hate speech, ketergantungan media sosial, serta plagiarisme dan penipuan akademik. Hal ini sesuai dengan yang dijelaskan  oleh  Sri Listia Rosa et al., (2020) Lanskap pendidikan telah berubah sebagai akibat dari meningkatnya penggunaan media sosial.  Mengenai perubahan tersebut, ada kelebihan dan kekurangannya. Seperti yang dijelaskan diawal, penyalahgunaan media sosial juga dapat memberikan dampak negatif bagi pendidikan jika tidak dikelola dengan baik. Oleh karena itu esai ini akan membahas 3 dampak negatif media sosial terhadap dunia pendidikan yang paling sering terjadi di kehidupan nyata, seperti penurunan prestasi akademik, gangguan kesehatan mental dan ketergantungan atau kecanduan berlebihan terhadap media sosial. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun