Ahh... Mudik, kata yang indah dan mainstream untuk diucapkan maupun muncul di hampir setiap kolom berita setiap tahun. Mudik, yang dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia berarti pulang ke kampung halaman memang sudah menjadi budaya turun-temurun yang dilakukan oleh berbagai pihak. Biasanya kegiatan ini dilaksanakan oleh seseorang yang telah lama meninggalkan kampung halamannya oleh karena pekerjaan atau sekolah yang dilaksanakan sekitar bulan suci Ramadhan.
KEMBALI KE ARTIKEL