Joko merapikan ujung kemeja putih yang terlipat ke dalam celana. Diambilnya botol gel rambut pemberian kawannya buruh migran yang baru pulang dari Korea. Dengan ujung jari berkuku kuning bau tembakau, ia mencolek gel dan diusapkan pada rambut legamnya. Dari saku belakang celana, ia mencabut sisir kecil hitam.
KEMBALI KE ARTIKEL