Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Ahmad Dahlan Periode 101 Unit XXIV.B.3 berkesempatan melakukan kunjungan ke sebuah Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ACHUNK CRAFT KREASINDO di Dusun Corot, Karangduwet, Paliyan, Kabupaten Gunung Kidul. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada 17 Februari 2023. Kunjungan UMKM ini bertujuan untuk mengetahui berbagai kegiatan dan aspek yang ada dalam UMKM ACHUNK CRAFT KREASINDO serta meningkatkan kesadaran akan pentingnya berwirausaha.
KEMBALI KE ARTIKEL