Pernah melihat kucing berkeliaran di lingkungan tempat tinggalmu? Pernah melihat kucing mengaduk-aduk tempat sampah untuk mencari makan? Kenapa sih kucing sampai mengaduk-aduk tong sampah demi sedikit makanan sisa? Pernah melihat manusia memberikan makan kepada kucing-kucing liar? Kucing, hewan lucu berbulu ini sebenarnya sudah akrab dengan manusia sejak ribuan tahun lalu. Bahkan mumi kucing ditemukan di dalam salah satu makam keluarga kerajaan Mesir Kuno. Tetapi  keberadaan kucing saat ini sering dianggap hama karena jumlahnya yang overpopulasi di lingkungan sekitar kita, terutama kucing stray (tidak berpemilik).
KEMBALI KE ARTIKEL