Apakah kalian sudah mendengar istilah Sandwich Generation? Apakah jangan-jangan kalian masuk ke dalamnya? Sandwich Generation adalah keadaan dimana seseorang menjadi tulang punggung atau harapan dari dua generasi sebelum dan sesudahnya. Generasi ini adalah generasi yang menanggung kehidupan orang tuanya dan kehidupan anak-anaknya. Mereka yang berada di posisi ini tidak jarang resah akan beban hidup yang mereka tanggung terasa lebih berat karena harus menghidupi dua generasi sekaligus di bawah dan diatasnya.
KEMBALI KE ARTIKEL