Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Mengapa Rasisme Melahirkan Ketimpangan dan Kekerasan?

6 November 2022   14:37 Diperbarui: 6 November 2022   14:47 240 0
Seperti yang kita ketahui rasisme hingga saat ini masih menjadi masalah yang mendarah daging di tengah kehidupan bermasyarakat. Rasisme sendiri adalah masalah yang sangat penting untuk dibahas. Karena di Indonesia sendiri masih banyak perilaku rasisme bahkan rasisme ini menimbulkan ketimpangan dan kekerasan. Sehingga tujuan dari pembahasan ini supaya kita dapat mengetahui makna rasisme itu sendiri dan dari mana seseorang bisa menjadi rasis terhadap orang lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun