Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Bahaya Buzzer dan Perang Siber di Media Sosial Jelang Kontestasi Pemilu 2024

2 Juli 2023   13:57 Diperbarui: 2 Juli 2023   18:28 382 1
Pemilu merupakan momen penting pada kehidupan demokrasi sebuah negara, dimana rakyat mempunyai kesempatan untuk menentukan pilihan yang akan dipilihnya. Pemilu diselenggarakan setiap lima tahun sekali sesuai asas yang tertulis dalam konstitusi serta merupakan mekanisme yang disediakan negara untuk menyalurkan suara rakyat dalam rangka pergantian jabatan pemerintah eksekutif maupun legislatif. Dalam era digital yang kian berkembang, media sosial telah menjadi platform yang signifikan dalam mempengaruhi opini publik serta membentuk narasi politik. Perkembangan ekponensial teknologi internet di era digital tidak diragukan dapat memfasilitasi aliran bebas pengetahuan antara semua individu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun