Bila dimaknai dalam bahasa Jawa nama itu berarti Diikat Tali Ravia.Ada pula nama unik seorang pelajar di Temanggung Jawa Tengah, sebagaimana dilansir tv.liputan6.com. Orang tuanya memberi nama Honda Suzuki Impalawati. Selain itu, ada lagi nama anak remaja Andy Go To School. Timbul Tenggelam. Tapi, nama anak saya, Visi Suci Ati , termasuk aneh gak yah ? Dan, mungkin anda sendiri sering mendengar nama-nama orang yang unik lainnya.
KEMBALI KE ARTIKEL