Koran pada umumnya dalam menyampaikan berita dan data, perihal data disajikan dengan karya desain grafis berbentuk infografik. Koran kompas dengan litbangnya terlah menyusun data dan mengemaskan infografiknya sendiri. Terkait dengan masalah seni/ maupun desain, kritik bertujuan untuk mendeskripsikan, menginterpretasi dan menilai suatu karya. (Bahari, 2008:3) Kritik pada dasarnya memilik sifat evaluatif dan apresiatif. Pada pengembangannya kritik juga dapat sebagai media edukasi untuk orang awan mengenai materi dan hal terkait. Maka dari itu kritik harus jelas, detail, dan memiliki dasar.
KEMBALI KE ARTIKEL