Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Tantangan Kesehatan Masa Kini, Penyakit Semakin Tak Kenal Usia

6 Juli 2024   23:52 Diperbarui: 7 Juli 2024   00:08 150 0
Ungkapan bahwa "penyakit semakin tidak mengenal usia" tampaknya semakin relevan dalam konteks kesehatan masyarakat saat ini. Penyakit kronis seperti stroke, jantung, diabetes, dan kanker, yang sebelumnya lebih sering dijumpai pada orang usia lanjut, kini semakin banyak ditemukan pada orang-orang dengan usia yang lebih muda. Faktor-faktor yang mendorong fenomena ini sangat kompleks, mulai dari gaya hidup, kondisi lingkungan, hingga faktor kebutuhan dasar manusia seperti air, udara, dan makanan. Sehingga, tidak sedikit yang mengatakan bahwa usia harapan hidup semakin menurun dan angka kematian di usia muda semakin meningkat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun