Mohon tunggu...
KOMENTAR
Fiksiana

5 Elemen-Bab 1-Dipa

19 Juni 2012   11:49 Diperbarui: 25 Juni 2015   03:47 121 0

Dipa menahan nafasnya. Dia paling sebel kalau sedang jalan-jalan keluar kota tapi kebelet pipis kayak gini. Memang dia anak laki-laki, tapi sejak kecil dia sudah dididik dengan keras oleh ayahnya tentang aturan membuang hajat. Tidak boleh berdiri dan tidak boleh pipis sembarangan di pinggir jalan, di semak-semak, terlebih lagi di tempat yang terbuka. (Yang terakhir tidak usah dipertanyakan lagi.)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun