Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Semenanjung Korea sebagai Pusat Ancaman Nuklir dalam Rangka Mewujudkan Perdamaian Dunia

14 Agustus 2024   18:00 Diperbarui: 14 Agustus 2024   18:05 50 1
Perang menjadi momok yang menakutkan karena dampak yang ditimbulkan malah justru meluas. Masyarakat harus berbenah diri ketika perang tersebut terjadi di negaranya. Tak ayal, mereka kehilangan salah satu atau lebih sanak saudara akibat perang yang melanda. Sembari meratapi kesedihan, mereka pun harus berjuang untuk bertahan hidup karena akses kebutuhan sandang, pangan serta papan yang masih tergolong minim.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun