Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Pragmatisme di Zaman Modern Pada Bidang Pendidikan

27 November 2024   11:00 Diperbarui: 27 November 2024   11:31 107 6
Pragmatisme merupakan sebuah aliran filsafat yang muncul di Amerika Serikat pada akhir abad ke-19, menawarkan perspektif unik tentang kebenaran dan pengetahuan. Aliran ini mengajarkan bahwa kebenaran sesuatu diukur berdasarkan manfaat dan kegunaannya bagi tindakan manusia. Dengan kata lain, sesuatu dianggap benar jika bermanfaat dalam menyelesaikan masalah dan memandu tindakan manusia menuju kehidupan yang lebih baik. Pragmatisme  mendorong  kita  untuk  mencari  pengetahuan  yang  bermanfaat  dan  relevan  dalam  menyelesaikan  masalah  nyata  dalam  kehidupan.  Filsafat  ini  menekankan  pada  pengalaman  praktis  dan  kegunaan  daripada teori  abstrak  yang  terpisah  dari  realitas. Pragmatisme dalam pendidikan modern  memberikan  kontribusi  yang  signifikan  terhadap  perkembangan  pendidikan  modern.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun