Semua bahan yang sering dijumpai dalam kehidupan kita, misalnya plastik, urea, keramik, dan lain sebagainya tersusun oleh partikel-partikel maupun atom-atom. Plastik tersusun dari atom karbon (C) dan atom Hidrogen (H), urea tersusun dari atom Carbon (C) , Oksigen (O), Nitrogen (N), dan Hidrogen (H), serta keramik tersusun dari partikel-partikel silikon dioksida. Atom-atom tersebut saling berikatan satu sama lain secara beraturan untuk membentuk air, selembar plastik, sebutir urea, dan sebongkah keramik sehingga menghasilkan suatu materi yang dapat dimanfaatkan untuk kesejahteraan manusia. Â
KEMBALI KE ARTIKEL