Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Belanja Kesehatan Tidak Cukup Bermakna untuk Meningkatkan Angka Harapan Hidup (AHH) di Dunia

15 Juni 2023   14:47 Diperbarui: 16 Juni 2023   14:01 2348 0
Menarik melihat paparan dari Bapak Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin, menurut saya slide paparan tersebut sangatlah baik. Dari gambar tersebut ada beberapa poin yang dapat kita lihat:

  1. Tidak ada hubungan penambahan belanja kesehatan terhadap Angka Harapan Hidup (AHH) di suatu negara / masyarakat
  2. Dari contoh Indonesia dan Malaysia relatif hebat dan stabil, setiap kenaikan 18o poin belanja kesehatan dapat menaikkan 2 tahun AHH
  3. Amerika Serikat / USA belanja kesehatan 25 kali lipat Iebih tinggi dari Malaysia akan tetapi memiliki AHH yang relatif sama
  4. Jepang belanja kesehatan dua kali lipat lebih tinggi dari Singapore akan tapi AHH nya sama
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun