Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

17 Fakta Bahaya Rokok dalam Hari Tanpa Tembakau Sedunia oleh Ngabila Salama

3 Juni 2023   06:50 Diperbarui: 8 Juni 2023   17:25 404 1
Rokok tidak hanya menyebabkan gangguan kesehatana fisik, tapi juga mental, perkembangan, IQ, dan masalah multidimensional lain termasuk sosioekonomi. Tidak hanya mengenai perokok aktif (1st hand smokers), tapi juga pasif (2nd and 3rd hand smokers). Tidak hanya berdampak pada permasalahan kesehatan jangka panjang / kronis / penyakit tidak menular. Tetapi juga penyakit menular baik yang akut dan kronis. Risiko alergi dan infeksi akut berulang pun cenderung meningkat yang dapat membahayakan terutama kelompok rentan: ibu hamil, anak bayi dan balita, lansia, orang dengan imunodefisiensi / imunitas yang kurang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun