Bakso memang menjadi makanan favorit masyarakat Indonesia. Makanan ini identik dengan sebuah daging yang dibentuk bulat, dan biasanya akan disebut sebagai "pentol". Dan pentol inilah kemudian dilengkapi dengan kuah bening beraroma khas. Inilah bakso, makanan paling merakyat di negeri ini.
KEMBALI KE ARTIKEL