Pendidikan adalah usaha sadar untuk menyiapkan peserta didik melalui kegiatan bimbingan, pengajaran atau latihan bagi peranannya dimasa yang akan datang. Pada dasarnya pendidikan itu harus dilandasi dengan keinginan dan cita-cita yang luhur. Namun, peran ekonomi terhadap pendidikan menjadi tolak ukur yang sangat penting, karena sampai saat ini masih banyak saudara-saudara kita yang tidak bis mengenyam pendidikan, dikarenakan kendala ekonomi.