Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Upaya Guru dalam Mengevaluasi Hasil Belajar Siswa

29 April 2014   23:05 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:03 536 0

Evaluasi (penialaian) merupakan upaya untuk membuat keputusan tentang tingkat hasil belajar siswa sesuai dengan tujuan pembelajaran. Evaluasi hasil belajar berfungsi untuk menentukan jenis tingkat kesulitan siswa serta factor penyebabnya dapat diketahui dari hasil belajar atau dari hasil evaluasi tersebut. Seorang guru harus memberikan penilaian kepada siswa dengan kriteria-kriteria yang sama bagi setiap pekerjaan tanpa membeda-bedakan siswa yang satu dengan siswa yang lainnya, tetapi sering terjadi suatu alat evaluasi yang dibuat oleh seorang guru menimbulkan berbagai interpretasi, sehingga hasilnya sangat berbeda-beda, karena setiap siswa mempunyai interpretasinya masing-masing terhadap alat tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun