Hubungan relasi antara negara Tiongkok dan Amerika Serikat adalah salah satu kajian yang cukup penting untuk digali, mengingat dampak dan pengaruh besar dari kedua negara adidaya di era yang baru ini. AS telah dikenal dalam memegang kendali atas peran power yang cukup dikenal di dunia sejak era Perang Dunia II, di sisi lain Tiongkok yang dapat kita lihat sebagai negara yang telah dikenal dengan pertumbuhan ekonominya yang paling bergerak cepat dan semakin maju setiap tahunnya saat ini. Hal ini telah menjadi permasalahan yang awam, khususnya ketika kedua negara saling bereaksi atas satu sama lain sejak permasalahan perang dagang yang telah dimulai pada tahun 2018.
KEMBALI KE ARTIKEL