Zakat merupakan salah satu kewajiban setiap muslim dikarenakan rukun islam ke 4. Hal ini di perkuat oleh Rafiuddin, R. (2019) bahwa zakat merupakan satu dari lima pilar dalam rukun Islam, dimana zakat di tunaikan tidak hanya sebagai ibadah vertikal, lebih dari itu zakat merupakan ibadah horisontal yang menjadi jembatan hubungan sosial antara si kaya dan si miskin. Sedangkan menurut Sudarman, A. (2018). zakat dalam aspek sosial ekonomi merupakan suatu instrument yang dapat meredistribusikan penghasilan atau rezeki yang berlebihdari mereka yang memiliki kelebihan rezekidengan mereka yang berkekurangan.
KEMBALI KE ARTIKEL