Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menakar Teori Mubadalah Sebagai Solusi Atas Fenomena Fatherless di Indonesia

31 Januari 2024   20:47 Diperbarui: 31 Januari 2024   20:50 65 0
Fatherless merupakan sebuah kondisi dimana seorang anak merasakan kekurangan peran dan figur ayah dalam hidupnya. Indonesia menempati peringkat ketiga sebagai fatherless country, hal ini mengindikasikan minimnya peran seorang ayah baik dalam pengasuhan dan pendidikan anak. Kurangnya figur seorang ayah dalam kehidupan anak dapat memberikan efek riskan serta mempengaruhi kondisi psikis dan psikologis dalam perkembangan anak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun