Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary Pilihan

Siapa Bilang Jadi Anak Terakhir Enak?

22 Desember 2024   23:14 Diperbarui: 23 Desember 2024   00:06 154 3
Bagaimana seorang anak terakhir dari keluarga yang kurang mampu bisa membuat kehidupan yang awalnya hidup serba kekurangan, menjadi kesuksesan? Inilah kisah Pak Masudik, menjadi anak terakhir yang sering banyak orang bilang "jadi anak terakhir itu enak, selalu disayang, selalu dimanja", ungkap banyak orang. tapi nyatanya menjadi anak terakhir, tidak membuat Pak Masudik merasakan apa yang kebanyakan orang itu bilang. Hidup serba kekurangan, bisa makan hari ini saja sudah bersyukur. Tapi nyatanya, Pak Masudik bisa merubah jalan hidupnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun