Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film

Review Film La La Land: Kisah Romansa Pianis dan Aktris Amatir

11 Oktober 2023   22:16 Diperbarui: 11 Oktober 2023   22:19 178 0
La La Land merupakan sebuah film romansa yang disutradai oleh Damien Chazelle dan dirilis pada tahun 2016. Dibintangi oleh Ryan Gosling sebagai Sebastian dan Emma Stone sebagai Mia.  Film drama musikal ini mengisahkan tentang Mia dan Sebastian, dua orang yang dipersatukan oleh ambisi yang tinggi untuk mengejar mimpi mereka.Mia merupakan seorang gadis yang terobsesi menjadi aktris terkenal. Ia berkali-kali mengikuti audisi namun sayangnya semua audisi yang ia ikuti berujung pada kegagalan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun