Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan

Ngaku Gaul, Tapi Nggak Zakat!

20 Mei 2014   13:39 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:20 59 0

Zakat, tentu di kalangan umat Islam amalan ini sudah tak asing lagi. Karena Zakat adalah bagian dari rukun Islam. Dalam kalimat cinta-Nya pun Allah banyak menyinggung soal Zakat. Salah satunya QS At-Taubah ayat 11 “Apabila mereka, kaum musyrik, bertobat, mendirikan shalat, menunaikan zakat, maka mereka adalah saudara-saudara seagama.” Bagi kita yang sudah berpenghasilan cukup alias memenuhi nishab, maka kita harus mengeluarkan zakat itu. Nishab adalah kadar penghasilan yang jumlahnya sudah memenuhi aturan zakat. Entah itu zakat penghasilan, zakat pertanian atau zakat perniagaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun