Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Bijak Menggunakan Listrik, untuk Kehidupan yang Lebih Baik

21 April 2016   23:32 Diperbarui: 22 April 2016   00:39 950 0
Kehidupan masyarakat modern dan listrik seolah tak dapat dipisahkan. Ya, siapa yang dapat hidup tanpa listrik di masa modern seperti sekarang ini? Yang ada justru kita seringkali mengalami ketergantungan akan listrik dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Listrik seolah telah menjadi kebutuhan pokok bagi kita. Ketika terjadi pemadaman listrik, kegiatan harian tak jarang menjadi terhenti dan pekerjaan menjadi terhambat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun