Setiap manusia mempunyai kebutuhan yang tidak pernah habis selama hidupnya. Jika suatu kebutuhan sudah terpenuhi, maka akan ada kebutuhan lainnya yang akan meyusul. Dalam dimensi waktu ketika kebutuhan dasar saat ini semuanya sudah terpenuhi, maka seseorang cenderung untuk khawatir terhadap masa mendatang, apakah ia dapat memenuhinya seperti saat ini.
KEMBALI KE ARTIKEL