Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Manajemen Sumber Daya Manusia pada Era Digital

22 Juli 2024   17:30 Diperbarui: 22 Juli 2024   17:58 42 1
Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) adalah proses merencanakan, mengorganisasi, memimpin, dan mengontrol sumber daya manusia dalam organisasi untuk mencapai tujuan organisasi secara efektif dan efisien (Aziz Ngashim, 2024). Manajemen SDM melibatkan berbagai aktivitas yang berhubungan dengan karyawan dalam organisasi, seperti rekrutmen, pelatihan, penilaian kinerja, serta memelihara hubungan kerja yang baik antara karyawan dan organisasi. Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) telah mengalami banyak perubahan sejak dimulainya era digital. Dalam konteks digitalisasi dan globalisasi saat ini, teknologi informasi dan komunikasi telah menjadi bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan manusia. Perkembangan teknologi yang pesat telah memengaruhi hampir semua aspek kehidupan, termasuk dunia kerja. Teknologi kini mempermudah berbagai tugas, meningkatkan efisiensi, serta menciptakan peluang baru bagi perusahaan untuk tumbuh lebih cepat. Dengan demikian, teknologi informasi dan komunikasi telah menjadi faktor kunci dalam transformasi cara perusahaan beroperasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun