Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Mengenal Teori Modernitas Cair Zygmunt Bauman Dalam Pekerjaan Kurir Pengirim Barang

7 Desember 2023   06:35 Diperbarui: 7 Desember 2023   06:38 138 0
Di era sekarang ini, kita dihadapkan dengan realita bahwa teknologi akan terus berkembang seiring berjalan nya zaman. Isu mulai merambahnya society 5.0 di indonesia pun kian santer terdengar ditelinga kita. Belum selesai dengan penyesuaian era 4.0 tetapi sudah harus bersiap dengan kedatangan 5.0. Era dimana menjanjikan berbagai kemudahan dalam fitur digital. Salah satu output dari perkembangan teknologi yang kian meningkat pesatnya yaitu munculnya banyak platform layanan berbasis digital. Terdapat berbagai macam bentuk layanan berbasis digital yang disediakan, mulai dari belanja online, layanan mengantar surat atau barang yang tertinggal, layanan membersihkan rumah, mengantarkan makanan atau minuman, dan masih banyak lagi. Dari munculnya berbagai layanan tersebut yang nantinya membuka peluang kerja sebagai seorang kurir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun