Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Ayo Kenali Tentang Teori Belajar Kognitif, Pendekatan Konstruktivisme dan Metakognitif!

11 November 2024   11:12 Diperbarui: 11 November 2024   11:26 41 0
Teori belajar kognitif adalah teori yang menjelaskan bagaimana proses mental, seperti berfikir, mengingat, dan memahami, memengaruhi cara seseorang belajar. Dalam teori ini, belajar dipandang sebagai perubahan dalam pengetahuan internal, bukan hanya sebagai perubahan perilaku yang tampak. Menurut teori ini, belajar bukan sekadar respon otomatis terhadap rangsangan, tetapi melibatkan pemrosesan informasi, pemahaman, dan pengorganisasian pengetahuan di dalam otak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun