Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dampak Positif Penyuluhan Anti-Bullying dan Gangguan Kecemasan pada Remaja di RW 03 Medokan Semampir

11 Juni 2024   13:30 Diperbarui: 11 Juni 2024   16:20 283 0
Surabaya, kota yang dikenal dengan dinamika sosial yang tinggi, kini menjadi saksi dari upaya proaktif dalam menangani masalah bullying dan gangguan kecemasan di kalangan remaja. Melalui program penyuluhan yang dilaksanakan oleh mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya di RW 03 Medokan Semampir, kita dapat melihat bagaimana intervensi yang tepat dapat membawa perubahan positif bagi kesehatan mental remaja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun