Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tetap Fokus Patuhi Prokes 5 M, Jangan Kendor

18 Maret 2022   20:01 Diperbarui: 18 Maret 2022   20:28 52 1
KARANGANYAR - Meskipun pandemi covid-19 sudah berangsur-angsur membaik dan jumlah kasus terpapar virus ini sudah menurun drastis, tapi masyarakat dihimbau untuk tidak kendor dan tetap mematuhi protokol kesahatan 5 M. Adapun prokes 5 M sebagai berikut yang pertama cuci tangan menggunakan sabun, pakai masker, menjaga jarak minimal 1 meter, menjauhi kerumunan, dan mengurangi mobilitas. Dengan cara itu pemerintah berharap kedepannya pandemi ini akan segera berakhir.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun