Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengukir Kenangan Bersama "Asistensi Mengajar di SMAN 7 Kediri"

19 Juni 2024   10:51 Diperbarui: 19 Juni 2024   11:21 95 0
Mengikuti kegiatan Asistensi Mengajar merupakan salah satu pengalaman yang sangat berharga bagi calon guru. Asistensi Mengajar atau lebih dikenal dengan sebutan AM memberikan kesempatan kepada para mahasiswa pendidikan atau calon guru untuk mengamati, mengikuti, berinteraksi, dan belajar langsung dengan guru-guru yang sudah berpengalaman di sekolah tersebut. Dalam hal ini, penulis akan memberikan berbagai pengalaman berkesan ketika mengikuti program Asistensi Mengajar (AM).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun