Coronavirus adalah virus atau penyakit yang menyerang sistem pernapasan. Pada beberapa kasus, virus ini hanya menyebabkan infeksi pernapasan ringan, seperti flu. Akan tetapi, penyakit ini juga bisa menyebabkan infeksi pernapasan berat, seperti infeksi paru-paru. SARS-CoV-2 atau yang lebih dikenal dengan nama virus Corona adalah jenis baru dari Coronavirus yang menular ke manusia. Virus ini dapat menyerang manusia dengan tidak melihat umurnya, mulai dari lansia, orang dewasa, hingga anak-anak dan bayi, bahkan ibu hamil juga bisa terinfeksi
KEMBALI KE ARTIKEL